Rencana Bacaan dan Renungan gratis terkait dengan Ibrani 12:5
12 Kesalahan Besar yang Orang Tua Bisa Hindari
12 Hari
Dr. Tim Elmore bergabung bersama Life.Church untuk membagikan 12 Kesalahan Besar yang Bisa Dihindari Orang Tua. Kita semua menginginkan yang terbaik bagi anak-anak kita, namun kadangkala niat baik kita salah mengarahkan jalan mereka. Mari kita perbaiki arah dan bimbing anak-anak kita untuk menjadi orang dewasa yang berkembang dan menjadi pengikut yang sepenuhnya berbakti kepada Kristus. Untuk lebih banyak konten, lihat finds.life.church
Renungan Harian bersama Greg Laurie
30 Hari
Renungan 30 hari yang menguatkan dibawakan oleh Pastor Greg Laurie dari Alkitab bagi Anda. Dengan gaya bahasanya yang lugas Pastor Greg memberikan wawasan yang relevan terhadap Kitab Suci, membantu Anda untuk "mengenal Tuhan dan membuat Dia dikenal" dalam perjalanan kekristenan Anda sehari-hari.
Dipenuhi Kuasa
30 hari
Sebagai perwakilan Kerajaan Allah di muka bumi, Dia memberikan kuasa kepada kita. Untuk melakukan hal-hal yang jauh lebih besar dari sebelumnya. Renungan 30 hari ini membantu Anda menyadari bahwa hidup Anda dipenuhi dengan kuasa-Nya.
FCA: Hati Seorang Pelatih
31 hari
Selain dari Alkitab, apa yang bisa menjadi alat yang lebih baik untuk pelatih yang ingin menjadi pengikut Kristus daripada cetak biru, cerita dan pengalaman sesama pelatih dari seluruh dunia yang berusaha mengikuti kehendak-Nya? Hati Seorang Pelatih adalah alat yang akan membantu kita hidup di arena olahraga dengan cara yang Tuhan perintahkan untuk hidup di kerajaan-Nya.