Rencana Bacaan dan Renungan gratis terkait dengan Markus 2:5
Berbelas kasih dan bertindak
3 hari
Banyak kejadian dimana kita berbelas kasih, namun tidak diakhiri dengan tindakan apapun. Dalam 3 hari ke depan kita akan melihat teladan Yesus dalam mengerjakan belas kasihan yang disertai dengan tindakan nyata
KUASA IMAN
5 hari
Renungan ini akan mengingatkan akan kuasa iman dalam kehidupan kita. Iman yang percaya akan kemampuan dan kasih Tuhan yang selalu ada dalam kehidupan kita akan memberikan terobosan dalam perjalanan rohani kita.
IMAN DAN PERBUATAN
5 hari
Pada waktu kita memiliki iman dalam Tuhan, kita perlu melangkah atas setiap tuntunan yang Tuhan sudah berikan dalam kehidupan kita. Firman Tuhan berkata kalau iman tanpa perbuatan itu mati. Biarlah kita mempunyai iman yang kita nyatakan dengan perbuatan untuk mendapatkan terobosan yang kita nantikan.
Alkitab Untuk Anak-Anak
8 hari
Bagaimana semua itu dimulai? Dari mana kita berasal? Mengapa ada begitu banyak kesengsaraan di dunia ini? Apakah ada harapan? Apakah ada kehidupan setelah kematian? Temukan jawabannya saat Anda membaca sejarah sejati dunia ini.
Markus
19 Hari
Injil Markus yang lebih singkat menggambarkan pelayanan Yesus Kristus di bumi sebagai Hamba dan Anak Manusia yang menderita. Jelajahi Markus setiap hari sambil mendengarkan studi audio dan membaca ayat-ayat tertentu dari firman Tuhan.
Lebih Kuat: Mengenal Tuhan Lebih Lagi
31 Hari
GMS Surabaya rindu agar kita semua mendekat kepada Allah dan menemukan keajaiban dan kebesaran-Nya, karena pengenalan lebih dalam akan pribadi Allah adalah dasar yang sangat penting untuk menjalani hidup dengan kuat. Pastikan Anda semakin mengenal kebesaran, keajaiban, dan kehebatan pribadi Allah. Percayalah Dia akan memberikan kekuatan yang luar biasa bagi umat yang mengasihi-Nya.