Aku bersyukur kepada Allah, setiap kali aku mengingat kamu. Dan aku selalu berdoa untuk kalian semua dengan sukacita. Aku bersyukur untuk pertolongan yang kamu berikan kepadaku dalam pemberitaan Kabar Baik sejak hari pertama sampai sekarang. Aku yakin Allah yang memulai pekerjaan baik di dalam kamu akan terus menyempurnakannya sampai pada hari ketika Yesus Kristus datang kembali.
Baca Filipi 1
Berbagi
Bandingkan Semua Versi: Filipi 1:3-6
Simpan ayat, baca luring, tonton klip pengajaran, dan lainnya!
Beranda
Alkitab
Rencana
Video