Mazmur 117
117
Pujian bagi Tuhan
1Pujilah Tuhan, hai segala bangsa,
agungkanlah Dia, hai segala suku bangsa! #Rm. 15:11
2Sebab besarlah kasih Tuhan kepada kita
kesetiaan-Nya tetap selama-lamanya.
Pujilah Tuhan!
Currently Selected:
Mazmur 117: BIMK
Highlight
Share
Copy
Want to have your highlights saved across all your devices? Sign up or sign in
Alkitab dalam Bahasa Indonesia Masa Kini © Indonesian Bible Society, 1985.