Karena kamu mempunyai berkat-berkat ini, berusahalah sebisa mungkin untuk menambahkan hidupmu dengan hal-hal ini: untuk imanmu tambahkan kebaikan, dan untuk kebaikanmu tambahkan pengetahuan; untuk pengetahuanmu tambahkan penguasaan diri; dan untuk penguasaan dirimu tambahkan ketabahan; untuk ketabahanmu tambahkan kebaktian kepada Allah
Baca 2 Petrus 1
Bagikan
Bandingkan Semua Versi: 2 Petrus 1:5-6
Simpan ayat, baca luring, tonton klip pengajaran, dan lainnya!
Beranda
Alkitab
Rencana
Video