Puasa 21 HariSampel
Mazmur terpanjang dalam Alkitab ini semata-mata adalah tentang antusiasme atas Firman Tuhan. 21 hari yang Anda sisihkan ini akan lebih kaya melalui kombinasi pembacaan Alkitab dengan puasa dan doa Anda. Anda mungkin ingin membuat rencana untuk memulai suatu rencana bacaan yang akan mengantarkan Anda menjelajahi Alkitab. Bagaimana Anda menjelaskan antusiasme Anda terhadap Firman Tuhan saat ini? Berdoalah hari ini agar Tuhan membesarkan api dalam hati Anda itu selama masa ini.
Firman Tuhan, Alkitab
Tentang Rencana ini
Awali tahun baru Anda dengan fokus pada disiplin rohani berpuasa. Program ini meliputi beberapa perikop tentang puasa dan hal lainnya yang menggerakkan perenungan dan pendekatan pada Tuhan. Selama 21 hari, Anda akan mendapatkan bacaan harian Alkitab, renungan singkat, pertanyaan-pertanyaan perenungan, dan pokok doa.
More
We'd like to thank Life.Church for their generosity in providing the structure for the 21 Day Fast reading plan.