1
Ayub 28:28
Alkitab Versi Borneo
Lalu kepada manusia Dia berfirman, ‘Sesungguhnya, takut kepada Tuhan, itulah hikmah, dan menjauhi kejahatan, itulah pengertian.’ ”
Bandingkan
Selidiki Ayub 28:28
2
Ayub 28:12-13
Tetapi di manakah hikmah ditemukan, di manakah tempat terdapatnya pengertian? Manusia tidak tahu akan nilainya; ia tidak ditemukan di negeri orang hidup.
Selidiki Ayub 28:12-13
3
Ayub 28:20-21
Jadi, dari manakah datangnya hikmah? Di manakah tempat tinggal pengertian? Ia terlindung daripada mata semua yang hidup, tersembunyi daripada burung-burung di udara.
Selidiki Ayub 28:20-21
Halaman Utama
Alkitab
Pelan
Video